MEDIA FILTER AIR

Media untuk penyaringan air terdiri dari pasir aktif, karbon aktif, MGS, silika dan ziolite.
Masing-masing media mempunyai kegunaan sendiri-sendiri.

Pasir aktif berguna untuk mengurai partikel besi yang terlarut dalam air.

PASIR AKTIF


Karbon aktif berguna untuk menghilangkan klorin bebas dan senyawa organik yang menyebabkan air berbau, berasa dan berwarna.

KARBON AKTIF


MGS berguna untuk mengurai zat besi dan mangan dalam air.

MGS


Ziolite berguna untuk meningkatkan kadar osigen dalam air.

ZIOLITE


Silika berguna untuk menyaring lumpur, tanah dan pasir lempung. 

Add caption



Daftar harga media filter air di tempat kami saat ini.

 


Pemesanan minimal 100 kg.

Kami melayani pemesanan media filter air di Cirebon, Bandung, Sumedang, Majalengka, Kuningan, Subang, Bekasi, Jakarta, Karawang, Depok, Cimahi, Lembang, Purwakarta, Cikampek, Tangerang, Cibinong, Bogor, Sukabumi, Indramayu, Pamanukan,Palimanan, Garut, Banjar, Ciamis, Tasikmalaya, Brebes, Tegal, Pemalang, purwokerto, cepu, Kebumen, Pekalongan, Batang , Kendal, Semarang, Klaten, Surakarta, Jogjakarta, Surabaya, Gresik, Lamongan.

No comments:

Post a Comment